Selasa, 12 September 2023 Ketua Mahkamah Agung RI, Bapak Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H., M.H., melaksanakan pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan Ketua Pengadilan Tingkat Banding dari lingkungan Peradilan Umum, Peradilan Agama, Peradilan TUN dan Peradilan Militer. Kegiatan ini bertempat di ruang Kusumaatmadja lantai 14 Tower Mahkamah Agung RI Ruang Prof. DR. Koesoemah Atmadja
Acara pelantikan ini dihadiri Wakil Ketua MA Bidang Yudisial, Wakil Ketua MA Bidang Non Yudisial, Pejabat Eselon I, dan pengurus pusat Dharmayukti Karini Pusat.
Termasuk diantaranya yang dilantik ialah Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu, Bapak Dr. Humuntal Pane, S.H., M.H.
Keluarga Besar Pengadilan Negeri Arga Makmur Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Bapak Dr. Humuntal Pane, S.H., M.H. Sebagai Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu.
#humasmahkamahagung #badilum #berakhlak #banggamelayanibangsa
« Next: Press Release Klarifikasi Atas Pemberitaan Pada Media Online terkait perkara Praperadilan dengan nomor register perkara 2/Pid.Pra/2023/PN Agm »« Previous: Pembinaan dan Pengawasan Oleh Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu pada Pengadilan Negeri Arga Makmur Semester II